Setiap produk mungkin saja mempunyai varian (warna dan ukuran). Sebagai contoh, sepatu bisa mempunyai varian warna merah, hijau, biru, kuning dan lainnya. Selain itu, sepatu juga bisa mempunyai varian ukuran seperti 30, 31, 32 dan seterusnya.
Lantas, bagaimana cara menambah variasi produk?
Produk sudah terdapat di marketplace, maka Anda tidak mengintegrasikannya ke Jubelio dengan cara:
- Masuk ke menu Barang
- Pilih Menu Katalog
- Masuk ke In Review/Master
- Klik Download dari Online
Jika Anda ingin membuat varian langsung dari Jubelio, bisa dilakukan dengan cara membuat produk baru di Jubelio.
- Masuk ke menu Barang
- Pilih Katalog
- Pilih In Review
- Klik Tambah Baru
- Masukkan Kategori Barang
- Isi varian
- Selesaikan pembuatan produk baru
- Klik Simpan.