Pada akun demo, Pebisnis bisa melakukan demo aktivitas dan transaksi di gudang seperti melakukan penerimaan dan penempatan barang masuk dari berbagai sumber. Kemudian memproses pesanan dari pengambilan, pengepakan hingga pengiriman. Lalu, mengelola barang keluar seperti dalam retur pembelian dan transfer keluar. Tak lupa melakukan penyesuaian stok
Di tiap tahapan, sudah tersedia data contoh produk yang bisa digunakan.